Croping Menggunakan Lasso Tool Pada Photoshop
Baiklah pada kesempatan ini saya akan sedikit menjelaskan cara Croping di Photoshop (karena saya juga masih tahap dasar belajar).
Photoshop yang saya di gunakan yaitu Photoshop CS6.
Oke tanpa basa basi langsung aja buka Photoshop kalau gak ada pinjam dulu ke tetangga hehe,
lalu buka file-new-pilih gambar yang ingin di edit seperti gambar dibawah:
Baiklah pada kesempatan ini saya akan sedikit menjelaskan cara Croping di Photoshop (karena saya juga masih tahap dasar belajar).
Photoshop yang saya di gunakan yaitu Photoshop CS6.
Oke tanpa basa basi langsung aja buka Photoshop kalau gak ada pinjam dulu ke tetangga hehe,
lalu buka file-new-pilih gambar yang ingin di edit seperti gambar dibawah:
lalu muncul new layer pilih oke
Klik icon Lasso Tool yang terdapat di bar tool,disana terdapat beberapa pilihan seperti Lasso Tool,Polygonal Lasso Tool dan Magnetic Lasso Tool. Disini saya menggunakan Polygonal Lasso Tool
Sekarang seleksi bagian sisi/tepi obyek sampai titik awal bertemu titik akhir,gambar yang selesai diseleksi akan terlihat garis titik-titik terputus. Selanjutnya untuk menghilangkan bagian yang tidak terseleksi/menghapus background nya ada dua cara yaitu dengan menekan CTRL+SHIFT+I dan mengklik icon Add Mask. Hasilnya seperti gambar dibawah ini
Selanjutnya saya akan mengganti backgroundnya setelah dihapus tadi dengan menembahkan gambar lagi ke new layer, dan otomatis background akan berubah sesuai gambar yang kita pilih
Tidak ada komentar:
Posting Komentar